Friday, May 24, 2013

Selalu Setia

Lirik Lagu Romance - Selalu Setia


Kusadari dirimu tak pernah bisa
Memberikan ketulusan cinta
Namun bila masih bisa diriku berharap
Merasakan cinta seutuhnya

*
Harusnya kusadari
Dirimu tlah memilih yang lain
Yang lebih membuatmu bahagia

Reff:
Maafkan diriku
Yang tak pernah berhenti
Untuk selalu menunggu
Sejujurnya hanya cinta yang kuinginkan

Suatu saat kan jadi kenyataan
Ijinkan diriku untuk selalu bersamamu
Dimana kau berada
Sampai kapan pun ku akan selalu setia
Menanti dirimu

Back to:*,reff

Kusadari dirimu tak pernah bisa
Memberikan ketulusan cinta
Blogger
Disqus
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai

No comments